Laman

Jumat, 02 Maret 2012

Fenomena Alam yang Menakjubkan

1. Migrasi kupu-kupu Monarch




Migrasi massal kupu-kupu  Monarch (Danaus  plexippus) terjadi saat musim dingin meliputi sebagian besar Amerika Utara menuju daerah selatan. Warna kupu-kupu oranye dan hitam terlihat indah ketika memenuhi langit biru.

Tempat terlarang untuk meletakkan HP dan Efeknya


1. Jangan Taruh Dalam Saku
Bagi para pria yg senang meletakkan ponsel di saku celana, sebaiknya dipikir ulang dech.. Alasannya, ponsel menghasilkan paparan medan elektrostatik & elektromagnetik yang mengakibatkan infertilitas (ketidaksuburan) lelaki.

7 Kisah Nyata Yang Mencengangkan Dunia


1. Kutukan Mobil James Dean
Pada bulan September 1955, James Dean tewas dalam kecelakaan mobil yang mengerikan saat ia mengemudikan mobil Porche sportnya. Sesudah itu mobilnya tampaknya menjadi mobil pembawa sial. Saat mobilnya diderek dari tempat terjadinya kecelakaan dan dibawa ke garasi, mesinnya copot dan jatuh mengenai mekaniknya, dan menghancurkan kedua kakinya. Akhirnya mesinnya dibeli oleh seorang doctor, yang memasangnya di mobil balapnya dan tewas setelah itu, saat dia balapan. Pembalap lain, di balapan yang sama, tewas dimobilnya, yang dipasangi poros kardan milik James Dean. Tempat dimana porche milik James Dean diperbaiki, yaitu sebuah garasi, rusak terbakar habis. Kemudian mobil itu dipamerkan di Scramento, namun tiba-tiba rusak berantakan dan melukai pinggul seorang remaja. Di Oregon, trailer dimana mobil itu diperbaiki terselip dan menghantam sebuah toko. Akhirnya, tahun 1959, secara misterius mobil itu rusak berantakan menjadi 11 bagian.

Kamis, 01 Maret 2012

10 Spesies Unik Terbaru

1. Sea Pig
Sea Pig erat kaitannya dengan teripang, bagian dari Animalia. Panjangnya sekitar 4 inci, memiliki 10 tentakel seperti kaki yang digunakan untuk berjalan dan mencari makan di dasar laut. 
Sungguh unik cara Sea Pig menyeleksi makanannya, yaitu menggunakan indra penciuman (aroma), lalu menyingkirkan partikel organik dari lumpur dengan mengempis dan menggembungkan tentakel, barulah memakan partikel yang terperangkap dalam tentakel mereka.

Rabu, 29 Februari 2012

7 Mobil Terunik di Dunia



  1.Mobil Tercepat Di Dunia Bertenaga Jet
Mobil ceper gila ini akan dimasukkan Guinness Book sebagai kendaraan paling flat alias ceper sedunia. Seberapa ceper ? Mobil ini tingginya cuma 19 inci. Edannya, sang pembuat Perry Watkins memasang mesin turbin jet di pantat mobilnya. Entah mobil ini legal apa tidak dipakai di jalanan.

10 Stasiun Kereta Api Tertua di Indonesia

10. Stasiun Ijo (1880)
Stasiun Ijo (IJ) adalah stasiun kereta api yang terletak di sebelah barat Stasiun Gombong. Secara administratif, stasiun ini berada di Desa Bumiagung, Kecamatan Rowokele, Kabupaten Kebumen. Selain sebagai stasiun persilangan, fungsi lainnya adalah sebagai pengontrol terowongan jalur rel (disebut Terowongan Ijo) yang berada di sisi timur stasiun ini. Pengelolaan stasiun yang terletak pada ketinggian +25 m dpl ini berada di bawah Daerah Operasi 5 Purwokerto. Stasiun yang dibangun pada pertengahan tahun 1880-an ini jarang disinggahi oleh kereta api. Stasiun berperon sisi ini memiliki tiga jalur rel.

10 Hal tentang "Indonesia" yang harus di ketahui

1. Tiga orang Presiden RI pertama memiliki bulan lahir yang sama, yaitu bulan juni. Bungkarno lahir 6 Juni 1901 (Bernama asli Kusno Sosrodihardjo). Pak Soeharto 8 Juni 1921. Sedangkan Pak Habibie 25 Juni 1936.



10 Hewan Terkuat di Dunia

10. Beruang

Beruang ini adalah hewan gunung terkuat, bisa mengangkat 0,8 kali berat badannya. Berat badan mereka sekitar 1500 pound dan mampu mengangkat benda seberat 1200 pound.


10 Tempat Wisata Indonesia yang Terkenal di Dunia

10.Pulau Komodo
Komodo ini biasa disebut wisatawan asing sebagai The Real Life Dragons.Bentuk permukaan pulau Komodo juga unik, ada padang gurun, rumput, maupun perbukitan.Sekitar 1200 spesies komodo hidup di pulau ini.





10 Tumbuhan Karnivora



10.Portuguese sundew (Drosophyllaceae lusitanicum) 
adalah tanaman asli Portugal, Spanyol dan Maroko, dan merupakan salah satu dari beberapa tanaman karnivora tumbuh di tempat kering, tanah alkalin. Tanaman ini memiliki aroma yang berbeda, yang menarik mangsa serangga di atas. Serangga yang tertangkap oleh lendir yang dikeluarkan oleh kelenjar yang terdapat pada daun.

Keindahan danau di dalam Gua

Danau Yucatan

Danau bawah tanah Macan Che yang terletak di semenanjung Yucatan yang diyakini sebagai anugerah dari dewa suku Maya di Meksiko dan dikenal sebagai danau terlarang.

7 Danau Terdalam Di Indonesia

7. Danau Towuti (203 m)
Danau Towuti adalah sebuah danau yang terletak di Sulawesi Selatan, Indonesia. Secara administratif, danau ini terletak di Kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan.
Kawasan Danau Towuti merupakan bagian dari Taman Wisata Alam Danau Towuti, yang dikelola oleh Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sulawesi Selatan, di bawah Departemen Kehutanan Republik Indonesia, dengan kedalaman maksimum 203 meter.

Keajaiban Atap Langit

Sifat langit yang membentuk atap perlindungan bagi kehidupan di bumi telah di buktikan oleh penelitian ilmiah abad ke-20. Atmosfir yang melingkupi bumi berperan sangat penting bagi berlangsungnya kehidupan. Dengan menghancurkan sejumlah meteor, besar ataupun kecil ketika mereka mendekati bumi, atmosfir mencegah mereka jatuh ke bumi dan membahayakan makhluk hidup.

7 Pasangan Teraneh di Dunia versi World Record

1.Pasanan Menikah Termuda di Dunia: 
Setiap gadis kecil bermimpi tentang perkimpoiannya suatu hari kelak. Memakai gaun putih, dan cantik, didampingi suami yang tampan. Tapi bocah 9 tahun, Jayla Cooper tidak mempunyai waktu untuk menunggu lama hingga cukup umur. Ia harus berjuang melawan maut selama dua tahun akibat leukemia yang dideritanya. Jadi tak ada waktu untuk menunggu lebih lama untuk menikah. Dokter mengatakan, hidupnya hanya sisa beberapa minggu saja.

Ini memang kisah tragis, dan ia ingin menikah sebelum meninggal. Orangtuanya dengan penuh sedih dan haru pun meluluskan permintaan putri kesayangannya itu. Jayla menyukai temannya, Jose Griggs, 7 tahun. Jose adalah sesama pasien di Pusat Kedokteran Anak di Dallas. Akhirnya dua bocah ini pun dinikahkah pada Februari 2009.

Selasa, 28 Februari 2012

7 Jenis Pelangi yang terindah di Angkasa

Pelangi adalah gejala optik dan meteorologi berupa cahaya beraneka warna saling sejajar yang tampak di langit atau medium lainnya. Di langit, pelangi tampak sebagai busur cahaya dengan ujungnya mengarah pada horizon pada saat hujan ringan. Pelangi juga dapat dilihat di sekitar air terjun yang deras, Disini ada beberapa koleksi wallpaper pelangi Yang Paling Indah Di Angkasa. Berikut 7 Jenis Pelangi Yang Paling Indah Di Angkasa, yaitu :
1. Classic Rainbows

Pelangi Alam terdiri dari enam warna: merah, oranye, kuning, hijau, biru dan ungu. Intensitas warna masing-masingnya tergantung berbagai kondisi atmosfer dan waktu.

7 Tips Mengatasi Rasa Malu dan Minder

Orang-orang dengan sifat pemalu secara naluri menyimpan kesadaran kalau diri mereka terlewatkan dari orang lain. Sifat pemalu biasanya membuat seseorang kehilangan kesempatan, kurang mendapat kesenangan dan terkucil dari hubungan sosial. Sifat pemalu dapat membawa banyak kerugian. Tapi bagi Anda yang memiliki sifat ini, tak perlu berkecil hati, karena pada dasarnya ada banyak cara untuk mengusir jauh-jauh sifat yang merugikan ini. Sebenarnya, formula dari rasa malu terdiri dari 'terlalu berpusat pada diri sendiri' dicampur dengan rasa gugup. Dan ada paduan yang lebih tak menyangkan, saat rasa malu itu mempengaruhi fisik Anda dengan cara 'membajak' ketenangan logis. Rasa malu adalah sebuah kombinasi dari kegugupan sosial dan pengkondisian sosial. Untuk mengatasi rasa malu ini, yang Anda butuhkan adalah belajar bersikap rileks dalam pergaulan sosial. Dibutuhkan usaha untuk mengarahkan diri Anda jauh dari terlalu berpusat pada diri sendiri, serta memberi diri Anda ruang untuk mempraktekan kemampuan bercakap-cakap. Dalam kebanyakan kasus, emosi yang memuncak dalam bersosialisasi membuat orang menanggapi berbagai kejadian dengan rasa takut. Untuk memulai mengurangi rasa malu, bagi Anda yang pemalu, ada beberapa hal di bawah ini yang mungkin dapat Anda praktekan. Berikut 7 Tips Mengatasi Rasa Minder Dan Malu, yaitu :

Senin, 27 Februari 2012

4 Tipe Teman yang baik "best Friend"

Teman adalah tempat seseorang berbagi suka dan duka. Sebaik-baiknya teman haruslah membawa dampak positif pada diri seseorang. Jika ingin mengetahui termasuk tipe orang seperti apakah kita, lihatlah teman di sekeliling Anda. Ada 4 jenis teman yang patut Anda miliki.
Seperti dikutip dari Huffington Post, Robert Wicks, seorang profesor psikologi sekaligus pengarang buku Living the Resilient Life mengatakan ada 4 jenis teman yang patutkita cari dan masuk dalam siklus hidup manusia, yang tentunya akan membuat hidup lebih bahagia dan berkualitas.

1. Tipe pengkritik
Teman dengan tipe jenis ini akan selalu mengingatkan ketika kita melakukan kesalahan. Tanpa diminta pun, ia akan selalu mengkritik kita bila melakukan

76 Keajaiban Fotografi bukan Manipulasi Foto








Tidur Sehat Rasulullah

Rasulullah selalu tidur lebih awal dan bangun lebih awal. Rasulullah selalu mengajak umatnya agar selalu bangun sebelum waktu subuh setra melaksanakan waktu sholat subuh berjama’ah di masjid. Selain mendapat pahala, dengan berjalan ke masjid, kita akan menghirup udara subuh yang segar dan mengandung oksigen. Oleh karena itu, orang yang suka bangun pagi dan menghirup udara pagi mempunyai paru-paru yang lebih kuatdan sehat. Disamping itu, udara subuh dapat memperkuat pikiran dan menyehatkan perasaan. Keuntungan yang akan diperoleh adalah badan sehat, otak cerdas, penghidupan lapang dan mendapatkan kebaikan di dunia akhirat.
Sebelum tidur dianjurkan untuk berdoa, sebagaimana Rasulullah mencontoh doa sebelum tidur: 

Minggu, 26 Februari 2012

Masjid di Amerika tanpa Menara dan Kubah

Pembangunan masjid di Amerika Serikat (AS) setelah tragedi serangan 9/11 semakin meninggalkan tradisi bangunan masjid yang konvensional: menggunakan menara dan kubah.
Profesor Studi Islam di American University di Washington DC, Akbar Ahmed, salah satu ahli dalam dunia Islam kontemporer mengatakan, usai tragedi 9/11 mustahil membangun masjid di AS seperti masjid layaknya di negara Muslim, karena akan memunculkan kontroversi di masyarakat AS.

Ketika Sakaratul Maut Menjemput

Rutinitas kehidupan terkadang menyebabkan kita lupa pada kematian. Padahal, kematian itu adalah sebuah peristiwa besar yang pasti kita alami dan rasakan. Kematian adalah sunnatullah (sistem Allah) bagi setiap makhluk yang diberi-nya kesempatan hidup di dunia ini, termasuk manusia, sebagaimana firman-Nya :
"setiap yang bernyawa pasti merasakan kematian. Dan sesungguhnya pada haru kiamatlah akan disempurnakan balasan (amal) kalian. maka, siapa yang (hari itu) di jauhkan dari neraka dan dimasukkan ke dalam surga, makasungguh ia telah sukses besar. Dan tidak adalah kehidupan dunia ini kecuali (sedikit) kenikmatan yang menipu. 
(QS. Ali Imran : 185)"